MERDEKABICARA.COM | Gempa bumi dirasakan masyarakat Kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah pada pukul 14.21 WIB, Rabu, (22/07/2020).
Gempa bumi berkekuatan 4,2 SR dengan titik lokasi 4.66 lU, 96.69 BT dengan pusat kekuatan gempa berada di darat 17 Kilometer Barat Laut Takengon, Aceh Tengah pada kedalaman 11 Kilometer.
Di beberapa tempat, masyarakat merasakan guncangan gempa yang mengakibatkan sebahagian warga berhamburan keluar dari rumahnya.
Mawandi warga Kute Panang, Kecamatan Kute Panang, mengaku merasakan gempa sangat kencang. “Karena takut dijatuhi sesuatu dari dari lereng gunung, kebanyakan warga mengambil inisiatif melarikan diri ketempat yang lebih aman,” katanya.
Hal yang sama dikatakan oleh Mahesa, yang secara kebetulan sedang berada di kediamannya di Pante Raya, Kecamatan Wih Pesam juga merasakannya guncangan Gempa tersebut.
Sampai berita ini ini diturunkan, belum ada laporan dari masyarakat kerusakan rumah dan bangunan akibat guncangan Gempa tersebut. {}
MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA - Sebagai wujud kepedulian sosial sekaligus ungkapan rasa syukur atas perjalanan…
MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Kepedulian Polri terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan melalui dukungan langsung…
MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Banjir kembali melanda sejumlah wilayah di Aceh di akhir November 2025.…
MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Menyikapi isu yang berkembang di tengah masyarakat terkait dugaan keberadaan alat…
MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Sebagai bentuk kepedulian dan gerak responsif PNL terhadap bencana hidrometeorolgi yang…
MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Pidie bersama Unit Jatanras Polda Aceh…