Categories: HukumKesehatanSosmas

Polsek Kota Beserta TNI Bubarkan Warga yang Berkumpul di Warung Kopi

MERDEKABICARA.COM | BIREUN – Untuk mencegah penularan Covid-19 di tengah masyarakat, berbagai upaya sedang dilakukan pemerintah setempat tidak terkecuali  aparat penegak hukum berhak untuk membubarkan massa untuk mencegah penularan Covid-19 sesuai maklumat Kapolri.

Polsek kota bersama koramil 01 dan kompi bantuan raider khusus 1132 js membubarkan warga yang masih berkumpul diwarung kopi lewat dari batas jam yang telah ditentukan selama penerapan jam malam, Selasa (31/3).

Setelah Maklumat yang dikeluarkan forkopimda aceh terkait penerapan pembatasan jam malam bagi masyarakat  dan maklumat kapolri entang kepatuhan terhadap kebijakan pemerintah dalam penangan covid-19 khusunya dalam wilayah kota juang.

Selama penerapan pembatasan jam malam diberlakukan, patroli gabungan akan terus dilakukan guna mencegah berkeliarannya masyarakat diluar rumah dan tempat umum. {}

Recent Posts

Dituduh Telantarkan Lahan, Ini Jawaban Mengejutkan dari PT Bapco!

MERDEKABICARA.COM | Aceh Utara--. Managemen PT Bapco mengatakan bahwa lahan PT. Bapco di kecamatan Paya…

57 menit ago

Kapolres Pidie Pimpin Upacara Hari Bhayangkara ke-79

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Kepala Kepolisian Resor Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK memimpin langsung…

3 hari ago

HMJ KPI UIN SUNA Lhokseumawe Latih Mahasiswa Kuasai Bahasa Isyarat

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI), Fakultas Ushuluddin, Adab…

3 hari ago

Usai Gelar Demo, Ketum KGIF Dipecat oleh PT IMARA

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA -Seusai menggelar demonstrasi di gerbang utama PT Pupuk Iskandar Muda (PIM),…

3 hari ago

Mahasiswa PNL Raih Juara II Nasional dalam Ajang CAD-CAM Competition 2025

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) di…

3 hari ago

Polres Pidie dan Kelompok Tani Sabena Geuleudieng Padang Tiji Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam upaya mendukung program Swasembada Pangan Nasional 2025, Polres Pidie bersama…

4 hari ago