Categories: Sosmas

Kapolres Pidie Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara Pilkada Tingkat Kabupaten

MERDEKABICARA.COM | PIDIE – Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK menghadiri rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara tingkat kabupaten Pidie pada Pilkada tahun 2024, yang dilaksanakan oleh Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Pidie.

Rapat pleno terbuka tersebut dilaksanakan di kantor DPRK Pidie pada hari senin 2 Desember 2024.

Nampak hadir dalam kegiatan tersebut, unsur Muspida Pidie, Ketua KIP Pidie, Ketua Panwaslih Kabupaten Pidie dan para saksi dari masing-masing paslon Gubernur/Wakil Gubernur dan para saksi Paslon Bupati dan Wakil Bupati Pidie

Secara terpisah, Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi memelihara Kamtibmas dan menyukseskan Pilkada serentak tahun 2024 di Kabupaten Pidie.

“Saat ini tahapan Pilkada 2024 memasuki Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Kabupaten Pidie, Kami dari Polres Pidie selalu siap mengawal dan menjaga keamanan pada kegiatan rapat Pleno terbuka dalam rangka Rekapitulasi Pilkada 2024 tingkat Kabupaten Pidie sampai tuntas,” kata AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK

Kapolres Pidie juga meminta semua pihak agar ikut berpartisipasi dalam menciptakan Pilkada 2024 yang kondusif di Kabupaten Pidie, dan kita harapkan dalam pelaksanaan rapat pleno, situasi Kamtibmas tetap kondusifitas.

“Polri tidak bisa bekerja sendiri dalam mengawal Demokrasi yang Kondusif, Peran semua pihak sangat dibutuhkan demi tercipta suasana Pilkada yang damai dan kondusif,” imbuhnya. {}

Recent Posts

Pemkab Aceh Utara Siapkan Lahan 351.723 M Persegi untuk Dukung Pembangunan Sekolah Rakyat

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA -Pemerintah Kabupaten Aceh Utara menyampaikan dukungan penuh terhadap pemerataan akses pendidikan…

4 jam ago

Kapolres Pidie Pimpin Upacara Kesadaran Nasional

MERDEKABICARA.COM | ACWH UTARA -Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK memimpin pelaksanaan Upacara Kesadaran…

18 jam ago

PT Pupuk Iskandar Muda Menjelaskan Terkait Rekrutmen Bersama BUMN (RBB) Tahun 2025

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA - PT Pupuk Iskandar Muda (PIM) menjelaskan tentang rekrutmen tenaga kerja…

1 hari ago

‎Pemerintah Kabupaten Aceh Utara Peusijuek dan Temu Ramah dengan Kapolres Lhokseumawe

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA - ‎Pemerintah Kabupaten Aceh Utara melakukan peusijuek dan temu ramah dengan…

5 hari ago

Polres Pidie Pasang Spanduk Larangan PETI di Titik Rawan Penambangan Ilegal

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam upaya mencegah aktivitas Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI), Polres Pidie…

1 minggu ago

Jaring Peserta Terbaik untuk MTQ Aceh 2025, Pemkab Aceh Utara Matangkan Agenda MTQ ke-35

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA - Pemerintah Kabupaten Aceh Utara terus mematangkan rencana pelaksanaan agenda Musabaqah…

1 minggu ago