Categories: Hukum

Polisi Amankan Satu Pelajar dan Sajam saat Tawuran di Tambun Selatan

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA – Aksi tawuran pelajar kembali terjadi tepatnya di Jalan Kalimalang Desa Setia Dharma Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi. Dalam tawuran antar pelajar itu, polisi mengamankan satu orang pelajar dan belasan senjata tajam.

“Kami menerima informasi dari masyarakat bahwa ada aksi tawuran pelajar di lokasi tersebut. Para pelajar itu juga membawa sajam untuk melakukan aksi tawuran,” demikian kata Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol Hendra Gunawan saat dikonfirmasi, Minggu (08/03/020).

Menurut Hendra, anggota yang saat itu berjaga pun langsung turun ke lokasi guna melakukan pencegahan dan melerai aksi tawuran tersebut.

“Pasukan yang saat itu tengah berjaga langsung meninjau ke lokasi dan memang ada kejadian tawuran disitu (TKP),” ungkap Kombes Hendra.

Hendra juga menyebut dalam tawuran itu polisi mengamamankan satu orang pelajar yang diduga turut ikut dalam tawuran. Selain satu pelajar, polisi mengamankan beberapa barang bukti tawuran berupa senjata tajam.

“Kami mengamankan satu pelajar berinisal FR dan mengamankan senjata tajam jenis celurit yang dipakai para pelajar itu melakukan aksi tawuran,” pungkasnya {}

Recent Posts

PIM Santuni 700 Anak Yatim Desa Lingkungan Perusahaan

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA - Sebagai wujud kepedulian sosial sekaligus ungkapan rasa syukur atas perjalanan…

3 hari ago

Kapolri Bantu Alat Berat, Percepat Pemulihan Pasca Banjir di Kabupaten Pidie

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Kepedulian Polri terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan melalui dukungan langsung…

4 hari ago

Tim PkM PNL Salurkan Peralatan Mitigasi dan Tanggap Darurat bagi Warga Lhokseumawe

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Banjir kembali melanda sejumlah wilayah di Aceh di akhir November 2025.…

5 hari ago

Polsek Tangse Bersama Muspika Mediasi Isu Penambangan Emas Ilegal di Sungai Neubok Badeuk

MERDEKABICARA.COM | PIDIE -  Menyikapi isu yang berkembang di tengah masyarakat terkait dugaan keberadaan alat…

5 hari ago

Tim PKM Tanggap Darurat Bencana PNL Salurkan Bantuan Logistik bagi Korban Banjir di Desa Meunasah Kumbang Lhokseumawe

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Sebagai bentuk kepedulian dan gerak responsif PNL terhadap bencana hidrometeorolgi yang…

7 hari ago

Satreskrim Polres Pidie Bongkar Aksi Pencurian Beruntun di Belasan Sekolah, Pelaku Ditangkap di Banda Aceh

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Pidie bersama Unit Jatanras Polda Aceh…

7 hari ago