Categories: Gaya HidupSosmasTekno

BMW R Nine T Edisi 50 Tahun Benar-benar Bikin Baper

MERDEKABICARA.COM – Kabar positif datang dari BMW Motorrad. Kabar baik ini berkaitan dengan produk baru yang bakal dirilis jenama asal Jerman itu tak lama lagi.

Menurut rencana, BMW Motorrad bakal meluncurkan R Nine T edisi 50 tahun BMW. Tentu saja motor ini digadang-gadang bakal jadi buruan para penggemar motor BMW dari seluruh penjuru negeri.

Seperti dikutip Motorcycle, Selasa 16 Juli 2019, lahirnya versi hari jadi BMW R Nine T ke-50 ini sekaligus bentuk perayaan hari jadi pabrik BMW Motorrad yang berada di Berlin Spandau.

Kendati motor tersebut lahir sebagai edisi 5 series, namun tak banyak perubahan yang bakal diterima. Hal ini memang sengaja dipertahankan BMW sebagai cara mempertahankan jari diri BMW R Nine T.

Tampilan mesin boxer yang menonjol sangat terlihat jelas dan memukau. Begitu pula dengan penggunaan sasis baru yang digunakan untuk menopang mesin dan mesin, hingga membuatnya agak berbeda.

Sayang, meski siap dirilis, BMW Motorrad masih belum mau terang-terangan soal berapa harga yang pantas untuk bisa menebusnya. Termasuk berapa jumlah unit yang diproduksinya, mengingat unitnya merupakan edisi terbatas.

 

Sumber : 100kpj.com

Recent Posts

Direktur PNL Buka FGD Kurikulum Hilirisasi Sawit: Sinergi Vokasi dan Industri Menuju Inovasi Berkelanjutan

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE  - Direktur Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL), Dr (C). Ir. Rizal Syahyadi, ST.,…

24 jam ago

Satreskrim Polres Pidie Ringkus Pelaku Pencurian dan Penggelapan

MERDEKABICARA.COM | PIDIE  - Unit Opsnal Satreskrim Polres Pidie bekerja sama dengan Unit Opsnal Satreskrim Polres…

24 jam ago

PNL Serahkan Ijazah Almarhumah Safira: Saat Ilmu Menembus Batas, Cinta Ibu Menggapai Langit

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Dalam lautan toga dan senyum kebahagiaan para wisudawan Politeknik Negeri Lhokseumawe…

3 hari ago

Wisuda ke-36 PNL : Cahaya Vokasi dari Tanah Rencong untuk Nusantara

MEREEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) kembali menorehkan capaian membanggakan dalam Wisuda ke-36 Tahun…

4 hari ago

Pastikan Penyaluran Tetap Terjaga, Pertagas Tanggap dan Siaga Tangani Kendala Pipa Gas di Aceh Timur

MERDEKABICARA.COM | ACEH TIMUR -PT Pertamina Gas (Pertagas), bagian dari Subholding Gas Pertamina, memastikan penanganan…

5 hari ago

PWI Lhokseumawe Siapkan “Rumah Nyaman” untuk Wartawan, Bukan Cuma Wacana

MerdekaBicara,com – Lhokseumawe | Rabu (14/10/2025) menjadi hari yang istimewa bagi keluarga besar Persatuan Wartawan…

6 hari ago