Categories: Tekno

Anggota FPKB DPR RI H Sukamto SH Harap Pemerintah Serius Perhatikan Pesawat Laik Terbang

MERDEKA BICARA | JAKARTA – Anggota Komisi V DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB) H Sukamto SH, mengharapkan pemerintah untuk lebih serius lagi memperhatikan pesawat-pesawat mana yang laik terbang dan tidak layak untuk terbang.

“Misalnya, yang juga cukup memperhatinkan sekali pesawat sudah berhenti cukup lama berkisar 18 bulan langsung terbang tanpa adanya suatu percobaan,”kata Sukamto, di Gedung DPR RI, Senayan, Kamis (4/2/2021)

Sehingga, kami anggota Komisi V DPR RI menghimbau kepada seluruh moda transportasi udara, yang rata-rata banyak berhenti saat ini,”janganlah pesawat yang sudah berhenti sekian lama 90 hari untuk langsung terbang, jangan sampai ada masalah yang sampai tidak terdeteksi,”pinta Sukamto

Menurut dia hal ini naif sekali mesin bagus & udara bagus tetapi kenapa terjadi permasalahan sampai sebentar-sebentar dikatakan takdir.Kata-kata takdir itu hanya untuk pemuas terakhir, tanpa analisa lalu dikatakan takdir.

“Memang takdir itu ada, tapi jangan ditanya semudah pejabat-pejabat mengatakan itu takdir, itu takdir.Sampai dimana tanggung jawab pemerintah?. Terus terang saja saya sangat serius menyikapi hal ini dengan harapan jangan sampai terjadi kembali hal-hal seperti ini.”tutup Sukamto. (Rz)

Recent Posts

Parlemen Daerah Bergerak, DPRK Aceh Utara Telusuri Kasus Kebun Sawit di Hutan Lindung

MerdekaBicara.com – Aceh Utara | Dugaan perambahan kawasan Hutan Lindung Lauser oleh sebuah perusahaan industri…

22 jam ago

Terbongkar! Perusahaan Sawit Ini Diduga Serobot Hutan Lindung

MerdekaBicara.com – Lhokseumawe | Sebuah perusahaan industri sawit yang beroperasi di Aceh Utara, berinisial PT…

1 hari ago

Kapolres Pidie Tinjau Lahan untuk Program Gampong Mandiri di Blang Paseh

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK meninjau lahan yang akan dikembangkan…

3 hari ago

PNL, SKK Migas, dan Mubadala Energy Siapkan Generasi Muda Migas

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) terus menunjukkan komitmennya dalam menghadirkan pendidikan tinggi…

3 hari ago

Polres Pidie Pasang Spanduk Himbauan Stop Illegal Mining dan Illegal Logging di Geumpang

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Polsek Geumpang Polres Pidie bersama Koramil 17 Geumpang dan masyarakat setempat…

5 hari ago

Safari Subuh Tadzkiratul Ummah Aceh: Dari Masjid Nurul Iman, Menggema Seruan Keberkahan

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA -Safari Subuh Tadzkiratul Ummah (TU) Aceh kembali digelar pada Minggu (28/09/2025)…

5 hari ago