Categories: Nasional

186 Personel TNI Konga UNIFIL Chalk 2 Diberangkatkan ke Lebanon

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA -Dalam menjalankan tugasnya menjaga perdamaian dunia, sebanyak 186 personel TNI diberangkatkan ke negara Lebanon.

Keberangkatan Satuan Tugas Kontingen Garuda TNI United Nations Interim Force in Lebanon (UNIFIL) menggunakan  pesawat Boeing 767-300 ER, bertempat di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng, Tangerang, Selasa (5/1/2021)..

Dari 186 prajurit TNI tersebut terdiri dari prajurit TNI AD 121 personel, TNI AL  51 personel, TNI AU 14 personel  termasuk di dalamnya wanita TNI 23 personel, dengan pimpinan rombongan Mayor Ckm Sutrisno.

Pemberangkatan dipimpin oleh Komandan Pusat Misi Pemeliharaan Perdamaian (PMPP) TNI Mayjen TNI Victor H. Simatupang M.Bus. serta dihadiri oleh Asops panglima TNI Mayjen TNI Tiopan Aritonang, S.I.P. {}

Recent Posts

Kapolres Pidie Pimpin Upacara Hari Bhayangkara ke-79

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Kepala Kepolisian Resor Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK memimpin langsung…

2 hari ago

HMJ KPI UIN SUNA Lhokseumawe Latih Mahasiswa Kuasai Bahasa Isyarat

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI), Fakultas Ushuluddin, Adab…

2 hari ago

Usai Gelar Demo, Ketum KGIF Dipecat oleh PT IMARA

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA -Seusai menggelar demonstrasi di gerbang utama PT Pupuk Iskandar Muda (PIM),…

2 hari ago

Mahasiswa PNL Raih Juara II Nasional dalam Ajang CAD-CAM Competition 2025

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) di…

2 hari ago

Polres Pidie dan Kelompok Tani Sabena Geuleudieng Padang Tiji Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam upaya mendukung program Swasembada Pangan Nasional 2025, Polres Pidie bersama…

3 hari ago

Wali Kota Lhokseumawe Lantik Direksi dan Dewan Komisaris PTPL

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Wali Kota Lhokseumawe, Dr. Sayuti Abubakar, S.H., M.H., secara resmi melantik Direksi…

3 hari ago