Categories: Lingkungan

BBTN Betung Kerihun KLHK Adakan Patroli Kawasan Cegah Karthula

MERDEKABICARA.COM | KALBAR – Taman Nasional Betung Kerihun adalah taman nasional yang terletak di provinsi Kalimantan Barat, Indonesia. Taman nasional ini didirikan pada tahun 1992, dan memiliki wilayah seluas 8.000 km².

Pada saat ini, di tengah pandemi COVID-19, Balai Besar Taman Nasional (TN) Betung Kerihun dan Danau Sentarum tetap menjalankan pengelolaan kawasan TN di antaranya patroli kawasan untuk menjaga keamanan terutama pencegahan kebakaran.

“Patroli kali ini agak berbeda dari biasanya, di mana para petugas saat patroli menggunakan masker, serta melakukan penyemprotan disinfektan pada pemukiman masyarakat yang berada di dalam kawasan TN,” ungkap Kepala Balai Besar, Arief Mahmud.

Balai Besar juga memberikan bantuan dalam hal produksi dan pemasaran kepada Asosiasi Periau Danau Sentarum (APDS) yang merupakan salah satu kelompok masyarakat binaan yang memungut Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) berupa madu hutan yang makin diminati karena menjaga imunitas tubuh. {}

Recent Posts

Polres Pidie Maksimalkan Pengamanan Saat Kampanye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati Pidie

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif selama kampanye terbuka pasangan…

43 menit ago

Turnamen PPBC Cup ke- V Resmi Digelar, SMPN Lhokseumawe Kirim 18 Putra Putri

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Sebanyak 18 tunggal putra dan putri bulu tangkis dari Sekolah Menengah…

48 menit ago

Pj Bupati Mahyuzar di Rakor DPR-RI: Tahapan Pilkada di Aceh Utara Berjalan Lancar

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA -Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, MSi mengikuti Rapat Koordinasi…

1 hari ago

Pj Bupati Mahyuzar Hadiri Penutupan NUWSP, Ini Kegiatan yang Sudah Berjalan di Aceh Utara

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA  - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, M.Si menghadiri acara…

2 hari ago

Kapolres Pidie dan Muspida Ikuti Video Conference Launching Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait ketahanan pangan dan peningkatan kesejahteraan…

2 hari ago

Diikuti 18 SMPN Se-Kota Lhokseumawe, PPBC Gelar Turnamen Badminton Cup V

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pewarta Pase Badminton Club (PPBC) siap mengelar turnamen tahunan PPBC Cup…

2 hari ago