Categories: Sosmas

APDMI Akan Bangun Klinik Pratama Khusus Warga Lansia di Aceh Besar

MERDEKABICARA.COM | ACEH BESAR – Pemerintah Aceh Besar menyambut baik keinginan APDMI (Aliansi Praktek Dokter Mandiri Indonesia) untuk membangun klinik pratama khusus warga Lansia (lanjut Usia) di Kabupaten Aceh Besar.

Bupati Aceh Besar Ir. Mawardi Ali, menyambut baik dan akan mengkaji semua kelengkapan terkait rencana pembangunan klinik pratama tersebut. “Pemerintah Aceh Besar akan mengkaji semua kelengkapan, agar pembangunan dapat terlaksana dengan baik,” Minggu 23 februari 2020 kemarin.

Ia juga berharap dengan adanya klinik ini dapat membantu peningkatan pelayanan kesehatan di Kabupaten Aceh Besar. “mudah-mudahan ini dapat membantu masyarakat lansia dia Aceh Besar,” ujarnya.

Menurut ketua APDMI Pusat dr. HB Junaz klinik pratam senior libing ini rencananya pembangunan klinik lansia tersebut akan dibangun di desa Ladong, Kecamatan Masjid Raya Aceh Besar. “untuk di Aceh Besar rencananya klinik pratama akan dibangun di daerah Ladong,” ungkapnya.

“Untuk pelaksana dan perencanaan pembangunan klinik lansia di Aceh Besar ini akan dilaksanakan oleh PT. Mitra Energi Hutama,” sambung Junaz

Sama halnya dengan Bupati Aceh Besar, Junaz berharap agar pembangunan ini dapat terealisasi segera dan dapat membantu peningkatan layanan kesehatan bagi masyarakat. “mudaha-mudahan tahun ini akan segera dibangun,” pungkasnya. {}

Recent Posts

Pj Bupati Mahyuzar di Rakor DPR-RI: Tahapan Pilkada di Aceh Utara Berjalan Lancar

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA -Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, MSi mengikuti Rapat Koordinasi…

18 jam ago

Pj Bupati Mahyuzar Hadiri Penutupan NUWSP, Ini Kegiatan yang Sudah Berjalan di Aceh Utara

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA  - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, M.Si menghadiri acara…

1 hari ago

Kapolres Pidie dan Muspida Ikuti Video Conference Launching Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait ketahanan pangan dan peningkatan kesejahteraan…

1 hari ago

Diikuti 18 SMPN Se-Kota Lhokseumawe, PPBC Gelar Turnamen Badminton Cup V

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pewarta Pase Badminton Club (PPBC) siap mengelar turnamen tahunan PPBC Cup…

2 hari ago

Pemko Lhokseumawe Gelar Sosialisasi Penganekaragaman Konsumsi Pangan Berbasis Sumber Daya Lokal

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pemerintah Kota Lhokseumawe melalui Dinas Kelautan, Pertanian, Perikanan dan Peternakan (DKPPP)…

3 hari ago

Menyala Bos Ku, UAS Satu Panggung Dengan Cawagub Syekh Fadhil

Merdekabicara.com, Redelong-- Ustadz Abdul Somad (UAS) dan Cawagub Paslon 01, HM Fadhil Rahmi Lc MAg…

5 hari ago