Categories: DuniaSosmas

Puluhan Yahudi Kembali Serbu Kawasan Masjidil Aqsha

MERDEKABICARA.COM | PALESTINA – Puluhan pemukim yahudi menyerbu masuk kawasan Masjidil Aqsha, Selasa (18/2) pagi, dipimpin ekstrimis anggota parlemen Israel, Yahuda Ghalic, dan dikawal pasukan kepolisian Israel.

Sejumlah sumber di lokasi melaporkan, ekstimis Ghalic menyerbu masuk Al-Aqsha bersama puluhan pemukim yahudi melalui pintu gerbang Maghoribah, dan berkeliling secara provokatif di halaman Al-Aqsha, kemudian pergi melalui pintu gerbang Silsila.

Sementara itu pasukan Israel menghentikan Ghalic saat menunaikan ritual Talmud di Masjidil Aqsha, disebabkan tidak komitmen dengan agenda yang dikhususkan dalam kunjungan pagi.

Di lain pihak, penjajah Israel menerapkan kebijakan deportasi dan penangkapan terhadap warga Palestina yang bersiaga di Masjidil Aqsha, untuk memudahkan serbuan para pemukim yahudi tanpa hambatan, dan memudahkan mereka memasuki kawasan Al-Aqsha.

Otoritas penjajah Israel memberlakukan pembagian Masjidil Aqsha, secara waktu dan tempat untuk kaum muslimin dan kaum yahudi. Sebagaimana yang mereka lakukan terhadap Masjid Ibrahimi di kota Hebron.

 

Sumber : palinfo

Recent Posts

Pj Bupati Mahyuzar di Rakor DPR-RI: Tahapan Pilkada di Aceh Utara Berjalan Lancar

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA -Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, MSi mengikuti Rapat Koordinasi…

22 jam ago

Pj Bupati Mahyuzar Hadiri Penutupan NUWSP, Ini Kegiatan yang Sudah Berjalan di Aceh Utara

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA  - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, M.Si menghadiri acara…

2 hari ago

Kapolres Pidie dan Muspida Ikuti Video Conference Launching Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait ketahanan pangan dan peningkatan kesejahteraan…

2 hari ago

Diikuti 18 SMPN Se-Kota Lhokseumawe, PPBC Gelar Turnamen Badminton Cup V

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pewarta Pase Badminton Club (PPBC) siap mengelar turnamen tahunan PPBC Cup…

2 hari ago

Pemko Lhokseumawe Gelar Sosialisasi Penganekaragaman Konsumsi Pangan Berbasis Sumber Daya Lokal

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pemerintah Kota Lhokseumawe melalui Dinas Kelautan, Pertanian, Perikanan dan Peternakan (DKPPP)…

3 hari ago

Menyala Bos Ku, UAS Satu Panggung Dengan Cawagub Syekh Fadhil

Merdekabicara.com, Redelong-- Ustadz Abdul Somad (UAS) dan Cawagub Paslon 01, HM Fadhil Rahmi Lc MAg…

5 hari ago