Categories: Sosmas

Dana Otsus 2017 Langsa Belum Cair

Langsa | MERDEKABICARA.COM – Puluhan rekanan yang mengerjakan proyek sumber dana Otsus  (Otonomi Khusus) tahun anggaran 2017 dalam wilayah Kota Langsa kelimpang-kelimpung tidak tahu arah bagai kapal hilang kemudi.

Pasalnya, dana Otsus tahap akhir yang diharapkan akan segera dicairkan oleh pemerintah, ternyata sampai saat ini belum juga ada tanda-tanda pengrealisasiannya untuk dicairkan.

Hal tersebut menurut sejumlah rekanan,”akan berpengaruh kepada lambatnya proses kerja dilapangan, jadi bukan saja disebabkan keterbatasan material yang membikin pekerjaan jadi lambat.

Namun, dengan tidak dicairkannya dana Otsus, itu juga penyebab paling besar dan sangat berpengaruh terhadap cepat lambatnya penyelesaian sebuah proyek, tutur rekanan yang minta namanya tidak dipublikasikan saat dikonfirmasi oleh media ini di beberapa tempat berbeda di Langsa, Selasa (5/12).

Atas kenyataan tersebut, mereka berharap kepada pemerintah maupun pihak terkait lainnya, agar dana Otsus anggaran tahun 2017 tahun ini, bisa segera dicairkan, hal itu penting untuk kelancaran lajunya pembangunan khususnya di Kota Langsa dan Aceh pada umumnya.

 

PENULIS   : BAIHAQI

EDITOR     : A. ZAKARIA

Recent Posts

EO Lokal Sukses Gelar Debat Kedua Calon Walikota dan Wakil Walikota Lhokseumawe

Disabilitas Saksikan Debat Calon Walikota MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - KIP Kota Lhokseumawe kembali menyelenggarakan debat…

8 jam ago

Polres Pidie Maksimalkan Pengamanan Saat Kampanye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati Pidie

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif selama kampanye terbuka pasangan…

9 jam ago

Turnamen PPBC Cup ke- V Resmi Digelar, SMPN Lhokseumawe Kirim 18 Putra Putri

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Sebanyak 18 tunggal putra dan putri bulu tangkis dari Sekolah Menengah…

9 jam ago

Pj Bupati Mahyuzar di Rakor DPR-RI: Tahapan Pilkada di Aceh Utara Berjalan Lancar

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA -Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, MSi mengikuti Rapat Koordinasi…

1 hari ago

Pj Bupati Mahyuzar Hadiri Penutupan NUWSP, Ini Kegiatan yang Sudah Berjalan di Aceh Utara

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA  - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, M.Si menghadiri acara…

2 hari ago

Kapolres Pidie dan Muspida Ikuti Video Conference Launching Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait ketahanan pangan dan peningkatan kesejahteraan…

2 hari ago