Categories: NasionalSosmas

Senator DPD RI Fachrul Razi: Saya Dukung Perjuangan Otsus Maluku Utara

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA – Munculnya wacana Otsus Maluku Utara baik di media maupun oleh sejumlah Tokoh Maluku Utara di Jakarta yang sangat mengemuka dan ini menjadi prihatin kami bersama.

“Maluku Utara menuntut nasib yang sama seperti daerah dan provinsi lain yang ada di Indonesia, dimana Malut memiliki sejuta potensi sumber daya alam yang di miliki, namun soal kesejahteraan masih jauh tertinggal dari daerah-daerah lain, apalagi jasa negeri Raja-raja Maluku Utara untuk bangsa ini” ungkap Fachrul Razi.

Demikan ungkapan Senator asal Aceh mengeluarkan sikapnya saat di temui langsung oleh media bersama beberapa kepala desa asal Maluku Utara, yakni Bapak Iswadi, Kepala Dolik Halmahera Selatan dan Kepala Desa Ngute-ngute Muin Kepulauan Makayoa.

Fachrul melihat “Maluku Utara adalah negeri yang bersejarah, negeri yang punya SDA melimpah dan negeri yang mempertaruhkan Papua bagian dari NKRI, jelas Fachrul Razi Senator asal Aceh.

“Maluku Utara harus kita beri keistimewaan sendiri, yakni kita membahu untuk mendorong UU nya demi membangun negerinya. Ucap Senator DPD RI, melalui Release Pers yang di kirim ke media ini, Senin Dini hari (15/10/2019).

Lebih lanjut Kepala Desa Dolik Iswadi, megatakan, “kami bangga kepada Senator DPD RI asal Aceh Bapak Fachrul Razi yang sangat peduli terhadap daerah-daerah lain termasuk kami Maluku Utara. terang Iswadi yang juga Wakil Ketua APDESI Halmahera Selatan.

Kepala Desa Ngute-ngute Muin mengatakan “terima kasih kepada Bang Fachrul atas kinerja DPD RI selama ini, dedikasi dalam membangun Aceh hingga Papua sangat kami apresiasi. “Saya akan konsultasi dengan Senator DPD RI asal Maluku Utara, agar kita memperjuangkan aspirasi tersebut” tutupnya. (Red)

Recent Posts

Mengukir Sejarah Baru: PNL dan PSP Malaysia Bersinergi dalam Inovasi dan Pendidikan Vokasi Internasional

MERDEKABICARA.COM | BANDA ACEH - Langkah bersejarah kembali ditorehkan oleh Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) dalam…

2 hari ago

Wakil Wali Kota Husaini Buka Rakor Percepatan Penurunan Stunting

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pemerintah Kota Lhokseumawe menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Tim Percepatan Penurunan Stunting…

2 hari ago

PNL dan Fatoni University Thailand Perkuat Jejaring Global melalui Program Budaya Aceh dan Bahasa Indonesia

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) terus memperluas jejaring kolaborasi internasional melalui kegiatan bertajuk…

4 hari ago

Sidang Umum DPM PNL: Bersatu dalam Gagasan, Melangkah Membawa Perubahan

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) kembali meneguhkan semangat demokrasi mahasiswa melalui pelaksanaan Sidang…

7 hari ago

Mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe Raih Juara III di Ajang Internasional U-DARE 3.0

MERDEKABICARA.COM | BANDA ACEH -Prestasi gemilang kembali menghiasi langit Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL). Tim INFINITY…

1 minggu ago

PNL Perkuat Sinergi Lintas Generasi melalui Workshop Peningkatan Budaya Kerja

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Dalam rangka memperkuat komitmen membangun Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi…

2 minggu ago