Categories: Sosmas

Tim Pemenangan PA Kota Lhokseumawe Di Lantik

LHOKSEUMAWE | MERDEKABICARA.COM – Ribuan masa dari Partai Aceh (PA) memadati Lapangan Hiraq guna menghadiri pelantikan Tim Pemenangan Mualem-TA Khalid, pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh serta Walikota dan Wakil Walikota Lhokseumawe 2017-2022, Suaidi Yahya-Yusuf Muhammad, SE , dimana Tim Pemenangan tersebut langsung di lantik oleh Panglima Wilayah Kuta Pase Mukhtar Hanafiah yang biasa di sapa Ableh, adapun untuk tepung tawar dilakukan oleh sejumlah Ulama kharismatik di Provinsi Aceh, Rabu (4/1).

Pada Kesempatannya Mukhtar mengatakan, mari kita masyarakat Kota Lhokseumawe bersama-sama bersatu padu untuk memenangkan pasangan Gubernur/Wakil Gubernur dan Walikota/Wakil Walikota yang diusung oleh Partai Aceh dan didukung oleh beberapa Partai Nasional ( Gerindra, PKS, Golkar, PAN, PPP, PBB)  serta masyarakat dan elemen sipil lainnya yang mendukung Mualem menjadi Gubernur Aceh periode mendatang serta Suadi Yahya untuk menjadi Walikota Lhokseumawe pada 2017-2022.

Lebih lanjut Mukhtar mengatakan, kepada Tim Pemenangan supaya dapat bekerja dengan baik agar pasangan calon yang kita usung tersebut akan menang serta meraih hasil yang baik seperti yang kita harapkan bersama, terangnya.

Turut hadir dalam acara Pelantikan tim Pemenangan Kota Lhokseumawe, Pasangan Calon Gubernur Aceh serta calon Walikota, anggota DPD RI, DPR RI, para Ulama Kharismatik Aceh,  KPA dan para tamu undangan lainnya.

Sementara itu, Sekretaris Himpunan Ulama Dayah Aceh (HUDA), Tu Bulqani, meminta kepada masyarakat untuk tidak meninggalkan Partai Aceh pada saat Ulama sudah sepakat mendukung kandidat yang diusung oleh Partai Aceh, ulama mendukung kandidat yang diusung PA, kata Tu Bulqani, karena berharap agar Aswaja kembali tegak di Aceh.

PENULIS  : ARIF

EDITOR   : ARZAK

 

 

Recent Posts

Pj Bupati Mahyuzar di Rakor DPR-RI: Tahapan Pilkada di Aceh Utara Berjalan Lancar

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA -Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, MSi mengikuti Rapat Koordinasi…

14 jam ago

Pj Bupati Mahyuzar Hadiri Penutupan NUWSP, Ini Kegiatan yang Sudah Berjalan di Aceh Utara

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA  - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Utara Dr. Drs. Mahyuzar, M.Si menghadiri acara…

1 hari ago

Kapolres Pidie dan Muspida Ikuti Video Conference Launching Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait ketahanan pangan dan peningkatan kesejahteraan…

1 hari ago

Diikuti 18 SMPN Se-Kota Lhokseumawe, PPBC Gelar Turnamen Badminton Cup V

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pewarta Pase Badminton Club (PPBC) siap mengelar turnamen tahunan PPBC Cup…

2 hari ago

Pemko Lhokseumawe Gelar Sosialisasi Penganekaragaman Konsumsi Pangan Berbasis Sumber Daya Lokal

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pemerintah Kota Lhokseumawe melalui Dinas Kelautan, Pertanian, Perikanan dan Peternakan (DKPPP)…

2 hari ago

Menyala Bos Ku, UAS Satu Panggung Dengan Cawagub Syekh Fadhil

Merdekabicara.com, Redelong-- Ustadz Abdul Somad (UAS) dan Cawagub Paslon 01, HM Fadhil Rahmi Lc MAg…

4 hari ago