Categories: Sosmas

Motivasi Siswa, Polisi Imbau Disiplin Waktu

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE – Bhabinkamtimas Polsek Meurah mulia Bripka Feri Endra Susanto, Bripka Hamjaya, Brigadir Marzuki Bersama Kapolsek Meurah Mulia melaksanakan Sawue sikula di SD N 8 Meurah Mulia, Kec. Meurah Mulia Kab. Aceh Utara, Senin (18/11/2019) pukul 07.45 WIB.

Dalam kegiatan saweu sikula tersebut Bripka Hamjaya ditunjuk pihak sekolah sebagai Pembina Upacara memberikan arahan kepada pelajar.

Kepada pelajar Bripka Hamjaya menyampaikan akan pentingnya Kedisiplinan siswa khususnya disiplin waktu dalam proses pembelajaran demi mendapatkan hasil belajar yang optimal.

Kedisiplinan siswa ini dapat dilihat dari ketaatan dan kepatuhan siswa terhadap aturan yang berkaitan dengan jam belajar di sekolah, ujarnya.

Hal ini disampaikan untuk memotivasi siswa dalam melaksanakan apa yang menjadi tanggung jawabnya sebagai seorang siswa, pungkasnya. (MDN)

Recent Posts

Peduli Masyarakat Korban Banjir Polres Pidie Salurkan Bantuan Kepada Warga

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Musibah banjir yang menimpa beberapa Kecamatan di Kabupaten Pidie menjadi perhatian…

20 jam ago

Muzakir dan Ramadhan Sabet Juara di Turnamen PPBC Kategori Wartawan

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Muzakir dan Ramadhan berhasil meraih juara pertama pada turnamen bulu tangkis…

1 hari ago

Paslon FaZar Himbau Pemilu Damai dan Netralitas Penyelenggara Pemilu

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Pasangan calon walikota dan wakil walikota Lhokseumawe nomor dengan nomor urut…

1 hari ago

Kapolres Pidie Pimpin Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Polres Pidie melaksanakan apel pengecekan kesiapan personel pengamanan TPS (Tempat Pemungutan…

2 hari ago

Konsep Grak Bacut-Bacut dalam Perspektif Ir. Muhammad Hatta

MERDEKABICARA.COM | JAKARTA -  Dalam kehidupan, sering kali kita tergoda oleh keinginan untuk mencapai kesuksesan…

2 hari ago

EO Lokal Sukses Gelar Debat Kedua Calon Walikota dan Wakil Walikota Lhokseumawe

Disabilitas Saksikan Debat Calon Walikota MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - KIP Kota Lhokseumawe kembali menyelenggarakan debat…

3 hari ago