Categories: Sosmas

Paripurna Bahas Draf Rancangan KUA -PPAS Tahun Anggaran 2020

MERDEKABICARA.COM | BENER MERIAH – Bupati Bener Meriah Tgk. H. Sarkawi menghadiri sidang Paripurna membahas Draf Rancangan KUA-PPAS Tahun Anggaran 2020 diruang sidang DPRK Bener Meriah, Selasa, 30/7/2019.

Suasana ruang Sidang sa’at berlangsungnya rapat  paripurna tersebut langsung di Pimpin oleh Ketua DPRK Guntara Yadi, SP dan didampingi oleh wakil ketua serta dihadiri para anggota DPRK, sementara Bupati Bener Meriah Tgk. H. Sarkawi didampingi oleh Plt. Sekretaris Daerah Kharun Aksa, SE. MM, Asisten II Abdul Muis, ST. MT, Asisten III Drs. Suarman, MM dan para kepala SKPK di lingkungan Pemerintah setempat.

Acara diawali dengan pembacaan kita suci Al-Qurannulqarim oleh Tgk. Yahya, kemudian dilanjutakan dengan pembacaan surat-surat yang masuk oleh Sekretaris Dewan Ruh Akbar, SH. Bernomor: 050/824 merupakan pokok bahasan dalam sidang paripurna tersebut, kemudian dilanjutkan Pidato Pembukaan Rapat Paripurna mem bahas KUA-PPAS APBK Tahun Anggaran 2020 oleh Ketua Dewan Guntara Yadi, SP.

Bupati Bener Meriah Tgk. H. Sarkawi sa’aat menyampaikan Pidato Pembukaan pada Sidang Tersebut. Sementara Bupati Bener Meriah Tgk. H. Sarkawi dalam pidatonya menyampaikan Pidato Pengantar Pembahasan KUA-PPAS APBK Tahun Anggaran 2020.

Sidang Pembahasan KUA-PPA Tahun Anggara 2020 yang akan kita laksanakan, diharapakan dapat menghasilkan APBK Tahun 2020 lebih efektif dan efisien, dimana rencana KUA-PPAS ini menjadi acuan dalam menyusun rancangan APBK tahu 2020, sehingga program pembangunan dapat berdaya guna dan berhasil guna serta tepat sasaran, kata bupati mengawali pidatonya.

Bupati Bener Meriah Tgk. H. Sarkawi “Penyusunan APBK dan proses penganggaran, dimana secara konseptural terdiri atas formasi kebijakan anggaran dan perencanaan operasional anggaran. Pemerintah Daerah melaksanakan singkronisasi kebijakan, pembangunan, agar dapat diwujudkan dalam bentuk program dan kegiatan sesuai dengan penggunaan masing-masing dan program-program yang bertujuan untuk percepatan kesejaahteraan masyarakat” tandas Bupati. (RBR)

 

Recent Posts

Dituduh Telantarkan Lahan, Ini Jawaban Mengejutkan dari PT Bapco!

MERDEKABICARA.COM | Aceh Utara--. Managemen PT Bapco mengatakan bahwa lahan PT. Bapco di kecamatan Paya…

1 hari ago

Kapolres Pidie Pimpin Upacara Hari Bhayangkara ke-79

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Kepala Kepolisian Resor Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK memimpin langsung…

4 hari ago

HMJ KPI UIN SUNA Lhokseumawe Latih Mahasiswa Kuasai Bahasa Isyarat

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI), Fakultas Ushuluddin, Adab…

5 hari ago

Usai Gelar Demo, Ketum KGIF Dipecat oleh PT IMARA

MERDEKABICARA.COM | ACEH UTARA -Seusai menggelar demonstrasi di gerbang utama PT Pupuk Iskandar Muda (PIM),…

5 hari ago

Mahasiswa PNL Raih Juara II Nasional dalam Ajang CAD-CAM Competition 2025

MERDEKABICARA.COM | LHOKSEUMAWE - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) di…

5 hari ago

Polres Pidie dan Kelompok Tani Sabena Geuleudieng Padang Tiji Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare

MERDEKABICARA.COM | PIDIE - Dalam upaya mendukung program Swasembada Pangan Nasional 2025, Polres Pidie bersama…

5 hari ago